Judul : Ini dia 5 film horor yang diangkat dari kisah nyata
link : Ini dia 5 film horor yang diangkat dari kisah nyata
Ini dia 5 film horor yang diangkat dari kisah nyata
Paman Yan - Dalam menarik minat penonton akan lebih afdol bila yang diperfilmkan adalah yang benar-benar berasal dari kehidupan nyata.Namun bagaimana perasaanmu saat yang kamu tonton adalah film horror yang memang benar-benar pernah terjadi di kehidupan nyata? (tulis jawabannya dikomentar).Nah pada kesempatan ini paman akan memberikan informasi tentang "5 Film horor yang diangkat dari kisah nyata" penasaran apa aja? yuk cekidots.
#1. The Exorcist (1973)
Film Horor klasik produksi tahun 1973 ini bercerita tentang seorang gadis berusia 12 tahun yang terganggu karena kerasukan setan lalu sang ibu memanggil 2 orang pendeta demi untuk menolong anaknya,Banyak yang telah menjadi korban dari sang setan yang merasuki si anak gadis ini.
#2. Eaten Alive (1977)
Film ini menceritakan tentang pemilik hotel bernama Joe disebuah kota kecil yang merupakan seorang pembunuh berantai.Joe membunuh orang dengan tujuan memberi makan buaya besar peliharaannya dengan jasad orang yang dibunuhnya tersebut.Rumor mengatakan Joe sudah membunuh 30 orang wanita hingga pada tahun 1938 Joe akhirnya bunuh diri.
#3. The Girl Next Door (2007)
Film ini diangkat dari sebuah novel dengan nama yang sama dan juga diangkat dari kisah nyataatas kejahatan yang terjadi di Indana pada tahun 1965.Film ini mengisahkan seorang gadis remaja yang disiksa oleh bibinya dengan cara diperkosa.
#4. The Texas Chainsaw Massacre (1974)
Dibeberapa negara telah melarang penayangan dari film ini karena tingkat kekerasannya yang tinggi.Diambil dari kisah nyata dari Wisconsin Edward Gein pada tahun 1950 dimana mereka adalah keluarga yang suka membunuh,memakan organ para korban,menguliti wajah korban dan menggunakannya sebagai topeng dan selalu menenteng gergaji mesin tentunya.
#5. The Conjuring (2013)
Merupakan film horor yang dirilis tahun 2013 dan disutradarai oleh James Wan.Film ini mengangkat kisah nyata yang dialami oleh Ed dan Lorranie Warren,Mereka yang merupakan investigator paranormal membantu keluarga Perron yang mengalami peristiwa mistis dirumah mereka di Harrisville,Rhode Island pada tahun 1971.Kini Ed telah meninggal dan istrinya kini berusia 86 tahun,dan ia pun bahkan tidak mengomentari apapun tentang film the conjuring.Tapi teman dari pasangan paranormal itu mengklaim kejadian itu dan keberadaan setan disana benar-benar nyata.